LATIHAN SOAL PAKET 2 UJIAN IPS
1. Sejarah berasal dari kata Syajaratun, merupakan
kata yang berasal dari bahasa....
A.
Irak
B.
Arab
C.
India
D.
Persia
E.
Gujarat
|
2.
Salah
satu konsep dalam sejarah adalah
ditulis ber-dasarkan sudut pandang dan latar
belakang penulis. Hal ini merupakan
konsep....
A. Subyektifitas
B. Obyektifitas
C. Kontinuitas
D. Relatifitas
E.
Realitas
|
3. Perhatikan hal berikut ini :
1.Prasejarah Indonesia
2.Sejarah Indonesia Kuno
3.Sejarah Indonesia Madya
4.Sejarah Indonesia Baru
Merupakan contoh kronologi sejarah berdasarkan.....
A.
Satuan
waktu
B.
Letak
Geografis
C.
Obyek
penelitian
D.
Sudut
pandang penulis
E.
Orientasi
kepentingan
|
4.
Sejarah
berfungsi untuk membawa pembaca pada suatu situasi seperti dalam peristiwa
yang
dipelajari, merupakan fungsi....
A.
Edukasi
B.
Imajinasi
C.
Rekreasi
D.
Halusinasi
E.
Justifikasi
|
5.
Tahap
peneliti mengumpulkan sumber-sumber sejarah disebut....
A.
Heuristik
B.
Klarifikasi
C.
Verifikasi
D.
Intepretasi
E.
Historiografi
|
6.
Kegiatan
menguji sumber-sumber sejarah yangtelah dikumpulkan terjadi pada tahap....
A.
Klarifikasi
B.
Verifikasi
C.
Intepretasi
D.
Heuristik
E.
Analisis
|
7.
Di bawah
ini adalah langkah-langkah dalam penulisan sejarah kecuali.....
A.
Historiografi
B.
Klarifikasi
C.
Verifikasi
D.
Heuristik
E.
Sintesis
|
8.
Salah satu contoh tulisan sejarah yang bersifat
Indonesia sentris adalah....
A.
Pemberontakan
Sultan Agung
B.
Pemberontakan
Untung Suropati
C.
Perlawanan
Pangeran Diponegoro
D.
Penumpasan
Pemberontakan Teuku Umar
E.
Akhir
Pemberontakan Sultan Hasanudin
|
9.
Di bawah ini adalah cara
masyarakat prasejarah mewariskan masa lalunya adalah….
A.
membuat prasasti
B.
membuat tradisi lisan
C.
meninggalkan jejak tertulis
D.
membuat dokumen tertulis
E.
memberi piagam penghargaan
|
10. Cerita tentang Ki Ageng Pandanaran merupakan sebuah cerita rakyat
yang berasal dari kota….
A.
Demak
B.
Surakarta
C.
Semarang
D.
Purwodadi
E.
Yogyakarta
|
11. Di bawah ini yang merupakan ciri masa arkhaikum kecuali….
A. Bumi dalam proses pembentukan
B. Belum ada tanda kehidupan
C. Suhu bumi sangat tinggi
D. Suhu bumi sangat tinggi
E. Muncul reptile raksasa
|
12. Berdasarkan kajian geologi manusia pertama kali
muncul pada jaman....
A.
Neozoikum
B.
Paleozoikum
C.
Mesozoikum
D.
Paleolithikum
E.
Mesolithikum
|
13. Berdasarkan pada faktor umur kebudayaan
prasejarah tertua ditemukan pada jaman....
A.
Megalithikum
B.
Paleolithikum
C.
Mesolithikum
D.
Neolithikum
E.
Logam
|
14. Jenis manusia purba tertua yang ditemukan di
Indonesia adalah....
A.
Meganthropus
Paleojavanicus
B.
Pithecanthropus
Robustus
C.
Pithecanthropus
Erectus
D.
Homo
Wajakensis
E.
Sinanthropus
|
15. Di bawah ini yang merupakan ciri masa bercocok tanam pada jaman
prasejarah adalah….
A. Kapak parimbas
B. Kapak genggam
C. Kapak lonjong
D. Bone cultur
E. Nomaden
|
16. Manusia prasejarah di Indonesia mengenal sistem
kepercayaan pada jaman....
A.
Paleolithikum
B.
Megalithikum
C.
Mesolithikum
D.
Neolithikum
E.
Logam
|
17. Berdasarkan ciri-ciri kapak lonjomg yang ditemukan
pada kawasan Indonesia Timur maka pembawa kebudayaan tersebut adalah bangsa.....
A.
Papua
Melanosoid
B.
Deutro
Melayu
C.
Proto
Melayu
D.
Australoid
E.
Negroid
|
18. Pengaruh kebudayaan India atau Hindhu-Budha
dibawa masuk oleh para pedagang,
hal ini merupakan pernyataan teori....
A.
Brahmana
B.
Ksatria
C.
Waisya
D.
Sudra
E.
Arus Balik
|
19.
Kerajaan
Kutei di Kalimantan Timur mencapai puncak kejayaan pada masa pemerintahan....
A.
Purnawarman
B.
Mulawarman
C.
Aswawarman
D.
Adityawarman
E.
Kudungga
|
20. Berdasarkan isi prasasti Tugu, agama yang dianut
oleh masyarakat Tarumanegara adalah....
A.
Budha
Mahayana
B.
Budha
Hinayana
C.
Hindhu-Brahma
D.
Hindhu-Syiwa
E.
Hindhu-Wisnu
|
21. Prasasti yang meyebutkan informasi bahwa
asal-usul Raja Balaputradewa yang berasal dari
Jawa Tengah adalah....
A.
Prasasti
Kedukan Bukit
B.
Prasasti
Muarakaman
C.
Prasasti Ratu Boko
D.
Prasasti Calcuta
E.
Prasasti
Ligor
|
22. Di bawah ini yang bukan faktor pendorong
Majapahit mencapai puncak kejayaan adalah....
A.
Berkembangnya
perdagangan dan pelayaran
B.
Memiliki
armada darat dan laut yang kuat
C.
Masuk dan
berkembangnya Islam
D.
Memiliki
pemimpin yang cakap
E.
Letaknya
sangat strategis
|
23. Perhatikan hal berikut ini :
1. monopoli perdagangan
2. mengadakan perjanjian
3. menyelenggarakan pendidikan
4. membentuk tentara
5. mendirikan benteng pertahnan
yang termasuk
hak Octroi VOC adalah….
A.
1, 2, dan 3
B.
1, 2, dan 4
C.
2, 3, dan 4
D.
2, 3, dan 5
E.
3, 4, dan 5
|
24. Seorang tokoh dari Belanda yang mencetuskan
pelaksanaan Sistem Tanam Paksa di Indonesia adalah....
A.
Van de
Venter
B.
Van den
Bosch
C.
Van de
Cappelen
D.
Herman
Daendles
E.
Thomas
Stamford Raffles
|
25. Perhatikan hal berikut ini :
Unsur-unsur yang terdapat pada Politik Ethis adalah….
A.
1, 2, dan 3
B.
1, 2, dan 4
C.
2, 3, dan 4
D.
2, 3, dan 5
E.
3, 4, dan 5
|
26. Pembuatan jalan di pantai utara utara Jawa dari Anyer sampai ke
Panarukan terjadi pada masa
kekuasaan Gubernur Jenderal....
A.
Van den
Bosch
B.
Dirk
Hungendrof
C.
Van de
Cappelen
D.
Herman
Daendles
E.
Thomas
Stamford Raffles
|
27. Nippon Cahaya Asia, Nippon Pelindung Asia, Nippon Pemimpin Asia
merupakan semboyan dari organisasi yang dibentuk oleh pemerintah pendudukan
Jepang yaitu....
A.
Jawa
Hokokai
B.
Kempetai
C.
PUTERA
D.
PETA
E.
3A
|
28. Di bawah ini adalah faktor-faktor pendorong
lahirnya Pergerakan Nasional Indonesia kecuali....
A.
Gagalnya
pergerakan kedarahan
B.
Pengaruh
Pergerakan Nasional Asia-Afrika
C.
Masuk dan
berkembangnya paham-paham baru
D.
Munculnya
kegiatan pendidikan formal di Indonesia
E.
Adanya
kebebasan untuk membentuk organisasi Pergerakan Nasional Indonesia
|
29. Lahirnya Pergerakan Nasional Indonesia ditandai
dengan munculnya organisasi....
A.
Perhimpunan
Indonesia
B.
Sarekat
Dagang Islam
C.
Indische
Partij
D.
Budi Utomo
E.
PPPKI
|
30. Organisasi Pergerakan Nasional Yang pertama kali
bergerak di bidang politik adalah....
A.
Budi Utomo
B.
Indische
Partij
C.
Perhimpunan
Indonesia
D.
Sarekat
Dagang Islam
E.
Partai
Nasionalis Indonesia
|
31. Pada waktu diadili di Pengadilan Negeri Bandung
Soekarno menyampaikan pidato pembelaannya
yang berjudul....
A.
Indonesia
Bersatu
B.
Indonesia
Merdeka
C.
Indonesia
Menggugat
D.
Indonesia
mendobrak
E.
Indonesia
Berparlemen
|
32. Organisasi kepemudaan yang beranggotakan para
pemuda dari Jawa adalah....
A.
Jong
Islaminten Bond
B.
Trikoro
Dharmo
C.
Indistche
Partij
D.
Jong
Celebes
E.
GAPI
|
33. Terbunuhnya Brigjend Mallaby dari Inggris memicu
terjadinya konfrontasi fisik pada
tanggal 10
November 1945 antara Sekutu dengan
bangsa Indonesia di….
A.
Ambarawa
B.
Semarang
C.
Surabaya
D.
Bandung
E.
Medan
|
34. Dalam perundingan Renville delegasi Indonesia
diwakili oleh....
A.
Moh. Hatta
B.
Moh. Roem
C.
Sutan
Syahrir
D.
Alisastroamidjaja
E.
Amir
Syariffudin
|
35. Terjadinya penyerahan kedaulatan atas wilayah
Indonesia dari tangan Pemerintah Belanda
kepada Pemerintah RIS adalah salah satu hasil perjanjian....
A.
Konferensi
Inter Indonesia
B.
Konferensi
Meja Bundar
C.
Linggarjati
D.
Kalijati
E.
Renville
|
36. Konstitusi yang menjadi dasar hukum berlakunya
Demokrasi Liberal di Indonesia adalah....
A.
UUD 1945
B.
UUD RIS
C.
UUDS 1950
D.
UUD 1945
hasil Amandemen I
E.
UUD 1945
hasil Amandemen II
|
37. Di bawah ini adalah isi dari Dekrit Presiden 5
Juli 1959 kecuali....
A. Bubarkan badan Konstituante
B. Berlakunya kembali UUD 1945
C. Tidak berlakunya UUDS 1950
D. Pembentukan DPR
E.
Pembentukan MPRS
|
38. Di bawah ini termasuk tindakan inkonstitusional
Presiden Soekarno pada masa Demokrasi
Terpimpin yang berkaitan dengan politik luar negeri bebas
aktif adalah....
A.
Pidato
Presiden ditetapkan sebagai GBHN
B.
Konfrontasi
dengan Malaysia
C.
Pembubaran
DPR hasil pemilu
D.
Presiden
membentuk DPR-GR
E.
Pengangkatan Prsiden seumur
hidup
|
39. G - 30 S / PKI dipicu oleh keinginan untuk....
A.
Menegakan
supremasi hukum
B.
Memperkuat
Dasar Negara Pancasila
C.
Mendukung
kekuasaan Soekarno
D.
Memperbaiki
demokrasi di Indonesia
E.
Merebut
kekuasaan dari pemerintah
|
40. Pemberontakan Partai Komunis Indonesia yang
dikenal dengan G-30 S/PKI dipimpin oleh....
A.
Letkol.
Untung
B.
Brigjend.
Katamso
C.
Jend. Ahmad
Yani
D.
Lettu.
Pierre Tendean
E.
Mayjend.
Sutoyo Siswomihardjo
|
41. Perhatikan hal berikut ini :
1. Korupsi
2. Kolusi
3. Demokratisasi
4. Nepotisme
5. Okultisme
Penyebab runtuhnya Pemerintahan ORBA adalah....
A. 1, 2, dan 3
B. 1, 2, dan 4
C. 2, 3, dan 4
D. 2, 3, dan 5
E. 3, 4, dan 5
|
42.
Di bawah ini termasuk lembaga baru yang dibentuk pada masa reformasi
adalah....
A. DPR
B. DPRD
C. BPK
D. KPK
E. MA
|
43. Bom yang berkekuatan nulkir pertama kali
digunakan utntk menghancurkan kota....
A. Berlin
B. Nagasaki
C. Hiroshima
D. Kukurra
E. New Mexico
|
44. Perang antara Sekutu melawan Paktawarsawa dalam
bentuk persaingan untuk menaklukan
luar angkasa disebut....
A. Asia-Pasific
War
B. Cold War
C. Sky War
D. Sun War
E. Star War
|
45. Usaha untuk meningkatkan produktifitas tanaman
pertanian berupa tanaman pangan
disebut dengan istilah....
A. Revolusi Hijau
B. Revolusi Pertanian
C. Intensifikasi Pertanian
D. Ekstensifikasi Pertanian
E. Difersifikasi Pertanian
46. Pada hakekatnya Perang Dingin antara USA
– Uni Soviet disebabkan oleh ....
A. Terjadinya perlombaan Senjata
B.
Persaingan Ideologi USA-Uni
Soviet
C.
Ambisi USA untuk menguasai
dunia
D. Usaha Uni Soviet membangun kekuatan
militer
E.
Perebutan pengaruh dan
kekuasaan antar negara pemenang PD II
47.
Di bawah ini yang bukan
langkah-langkah USA untuk membendung komunisme Uni Soviet adalah….
A. membentuk NATO
B.
mengadakan embargo
persenjataan
C.
membentuk SEATO
D. melaksanakan Marskall Plan
E.
mengeluarkan Truman Doktrin
48.
Mulai tanggal 19-8-1991
sampai 21-8-1991 terjadi kudeta di Uni Soviet.Di bawah ini tokoh yang
melakukan kudeta
terhadap Michael Gorbacov….
A. Vladimir Putin,Boris Yeltsin,Leonid Breznev
B.
Dmitri Yazow, Vladimir Putin,
Boris Pugo
C.
Dmitri Yazow, Vladimir
krychkow, Baris Pugo
D. Dmitri Yazow, Vladimir krychkow, Boris Yeltsin
E.
Leonid Breznev, Vladimir
Putin, Vladimir Krychkow
49. Program bantuan ekonomi militer yang pernah diterima Indonesia
dari USA pada masa Perang
Dingin
adalah….
50. Perhatikan program
ekonomi-militer berikut ini !
1.
MSA
2.
Truman Doctrine
3.
Marshall Plan
4.
Molotov Plan
5.
Pan Slavisme
Pernyataan di atas yang termasuk usaha Amerika
untuk memenangkan Perang Dingin adalah....
A. 1, 2,
dan 3
B. 1, 2,
dan 4
C. 2, 3,
dan 4
D. 2, 3,
dan 5
E. 3, 4,
dan 5
|